Paragraf induktif, deduktif dan campuran

  • Pengertian Paragraf Induktif

Teks induktif dikembangkan dari sesuatu yang bersifat khusus, lebih spesifik, menjadi suatu kesimpulan yang bersifat umum, lebih luas. Akan tetapi, kita harus hati-hati dalam menarik kesimpulan menggunakan pola induktif karena kesimpulan umum yang diambil belum tentu dapat dipertanggung jawabkan. Oleh karena itu, agar kesimpulan yang diambil sesuai dengan kenyataan, data, fakta, bukti, referensi, dan keterangan lain yang dijadikan dasar pengambilan kesimpulan haruslah lengkap dan akurat.

Contoh :

Jangan pernah belajar “dadakan”. Artinya belajar sehari sebelum ujian. Belajarlah muai dari sekarang. Belajar akan efektif kalau belajar dari kumpulan soal. Hal ini dapat dilakukan dengan cara menjawab soal-soal di buku kumpulan soal. Mencocokannya, lalu menilainya. Barulah materi yang tidak dikuasai dicari di buku. Itulah beberapa tips belajar menjelang Ujian Akhir Nasional

Kalimat utama dari paragraph adalah kalimat yang di garis bawahi, dan kalimat itu berada diakhir paragraf sesuai dengan ciri-ciri dari paragraph induktif.


  • Mengenal Ciri Paragraf Induktif

Paragraf merupakan satuan pikiran atau ide yang terdiri atas beberapa kalimat. Paragraf itu biasanya berisi satu ide pokok yang merupakan bagian dari ide yang lebih besar (ide yang lebih besar biasanya disebut tema). Satu ide pokok itu dikembangkan dan dituangkan dalam beberapa kalimat. Kalimat-kalimat itu tetap bertumpu pada ide pokoknya. Dalam mengembangkan paragraf tidak boleh menggunakan kalimat yang menyimpang dari ide sentralnya itu, sebab penyimpangan berarti mengurangi keutuhan paragraf. Dalam sebuah karangan, perpindahan paragraf satu ke paragraf lain ditandai oleh bergantinya ide pokok.
Paragraf induktif disusun dengan cara menata ide-ide khusus dan diikuti dengan ide umum.

Ide-ide khusus seperti contoh, ilustrasi, perincian (disebut penunjang atau pendukung) ditampilkan pada bagian awal paragraf dan kemudian disimpulkan denagn ide yang lebih umum.ide yang lebih umum itu biasanya berupa kalimat kesimpulan (disebut kalimat topik) dan kadang-kadang diikuti oleh suatu pernyataan pembenaran.

  • Pengertian paragraf Deduktif

Paragraf deduktif adalah contoh suatu paragraf yang dibentuk dari suatu masalah yang bersifat umum, lebih luas. Setelah itu ditarik kesimpulan menjadi suatu masalah yang bersifat khusus atau lebih spesifik. Atau juga dapat diartikan, suatu paragraf yang kalimat utamanya berada di depan paragraf kemudian diikuti oleh kalimat penjelas.

Contoh :

Beberapa tips belajar menjelang Ujian Akhir Nasional. Jangan pernah belajar “dadakan”. Artinya belajar sehari sebelum ujian. Belajarlah muai dari sekarang. Belajar akan efektif kalau belajar dari kumpulan soal. Hal ini dapat dilakukan dengan cara menjawab soal-soal di buku kumpulan soal. Mencocokannya, lalu menilainya. Barulah materi yang tidak dikuasai dicari di buku.

Kalimat utama dari paragraph adalah kalimat yang di garis bawahi, dan kalimat itu berada depan paragraf sesuai dengan ciri-ciri dari paragraph deduktif.

  • Paragraf induktif deduktif

Paragraf induktif deduktif adalah suatu paragraf yang kalimat utamanya berada di depan dan diakhir kalimat

Contoh :

Beberapa tips belajar menjelang Ujian Akhir Nasional (UAN). Jangan pernah belajar “dadakan”. Artinya belajar sehari sebelum ujian. Belajarlah muai dari sekarang. Belajar akan efektif kalau belajar kumpulan soal. Hal ini dapat dilakukan dengan cara menjawab soal-soal di buku kumpulan soal. Mencocokannya, lalu menilainya. Barulah materi yang tidak dikuasai dicari di buku. Oleh karena itu, maka sebaiknya para guru memberitahukan tips belajar menjelang UAN.

Kalimat utama pada paragraf ini yaitu terletak pada kalimat yang digaris bawahi, kalimat tersebut terdapat didepan dan diakhir paragraf.

 

 

64 Comments

  1. makasih bro, sorrry g bisa bales apa-apa, semoga menjadi ilmu yg bermanfaat,
    hasil tulisanku juga akan aku bagikan ke semua temen yg butuh…..

  2. tanks kawan sangat berguna…

  3. bagus bgt argumentasi nya..
    aq dapat nilai bagus deh

    • makasi… smoga berguna…

  4. matap ni kk,, makasih yha!!!

    • iah.. sama2 yah…

  5. terima kasih atas bantuan nya semoga ilmu yang ansa berikan bermanfaat bagi saya siip…………

    • trimakasih kembali..

  6. Sangat Membantu Sekali,,
    Thanks banget yaach.,,

    Sekedar mmberi tahu,,
    Tuk contoh yang ketiga, itu bakan contoh paragraf Deduktif akan tetapi paragraf Campuran, mengapa? karena paragraf tersebut ide pokok atau gagasan utamanya terdapat di awal dan di akhir paragraf..

    • iah sama2.. makasi yah koreksinya….

    • tp yang mana ya?? boleh tw seharusnya gmana?? sama2 belajar neh.. perlu koreksi juga..

    • betul kok, yang terakhir tu maksudnya paragraf induktif deduktif dengan kata lain yang terakhir itu adalah paaragraf campuran…
      jadi tidak ada kesalahan, hanya perbedaan redaksional saja

  7. Thx ia bagus..

    • sama2.. makasi..

      makasi juga koreksinya…

  8. Hmm.. Itu yang ke 3 mulai jadi muai.. To long d ralat..

  9. makasih kawan aku jadi ngerti jadi bisa ngerjain tugas deh 😀

    • sama2.. smoga brmanfaat..

  10. mkakasih ya infonya.. tapi maunya contohnya beda” . 🙂

    • owhohoh.. sama2.. iah nanti di cari lg dweh contohnya..

  11. Maaf, bro..boleh memberi koreksi? Pada contoh paragraf deduktif, yang dinyatakan sebagai kalimat utama, sebenarnya bukanlah kalimat. “Beberapa tips belajar menjelang Ujian Nasional.” Itu bukanlah kalimat. Kalimat harus minimal terdiri dari Subjek dan Predikat. Jika dilihat, “beberapa tips belajar menjelang ujian nasional” hanyalah sebuah frase dan bukan kalimat. Tidak ada unsur predikat dalam kalimat itu. Maka, itu bukanlah kalimat. Untuk bisa dijadikan sebagai kalimat, frase itu bisa diubah menjadi : “Inilah beberapa tips belajar menjelang ujian nasional.”
    Terima kasih!

    • ok.. makasi yah koreksinya.. sama2 belajar.. hehehehe

  12. makasih bgt yaa 😀 ngebantu aku ngerjain pr xD jadi cepet selesai deh g ush mikir2 hehehe ❤

    • sama2.. jiah.. d kembangin dunk.. heheheh…:D

  13. thanks 🙂

    • sama2 yah…

  14. thx buat infonya , membantu tugah gw nehh!!!

    • iah.. sama2.. makasi udah ngunjungin blog ini..

  15. wahh.. bgus” informasinya bs lebih memahami tentang…induktif dan deduktif

    • makasi komen -nya..

  16. Sangat membantuu…
    Thanks .. 🙂

    • makasi smoga bermanfaat….

  17. mksh kk ats bantuannya,,,,,,,,, 🙂

    • iah.. sama2 yah.. makasi udah berkunjung.. semoga bermanfaat…

  18. terima kasih, contoh cukup bagus, mengenai struktur: Beberapa tips belajar menjelang ujian nasional UNAS, disebut ide pokok, sekaligus kalimat utama, karena kalimat di dalam bahasa Indonesia tidak harus terdiri subyek dan predikat. Misalnya kalimat minor, yaitu kalimat yang terdiri atas 1 unsur pusat (bisa subyek, saja, predikat saja, atau obyek saja)

    • terima kasih atas pencerahannya…

  19. thanks …………….atas tutornya………….ocreng…………

    • sama2..

  20. […] Ø https://alfiecadas.wordpress.com/2010/04/05/paragraf-induktif-deduktif-dan-campuran/ […]

  21. Ini suatu referensi yg untuk mmudahkan siswa sendiri maupun seorang guru dalam berinteraktif pd saat-saat mngjelang UAN, Trim’s

  22. Terima kasih tulisannya sangat membantu tugas saya.

    • sama2.. smoga bermanfaat…

  23. thanks bgt yyyyyyyyyyyyyyyyyyyyy

  24. thanks bgt yyyyyyyyyyyyyyyyyyyyyyyyyyyyy

    • iyah.. sama2 yah.. makasi juga dah berkunjung..

  25. makasih banget nih…pas banget sama kepenginan aku…heheheh…
    Syukron…

    • sama2.. makasi atas kunjungannya..

  26. Trim’s banyak ya……… udh bantuin, jd x selesai dehctgs rmh x.

    • iyah.. sama2. mga bermanfaat. makasi dah berkungjung..

  27. SOALNYA MANA WOY..!!

    • lah nanyain soal.. dari contohnya aja itu udah bisa d jadiin soal mas bro.. contoh soal paragram ind. ded. campuran.. ya begitu…

  28. makasih bgt ya ^_________^

  29. Reblogged this on Nurseto Dwi Nugroho.

  30. thx bgt yah.. bantu bgt..

  31. keren gan

  32. singkat tapi lengkap dan jelas.. terimakasih kawan.

  33. maaf mmbri koreksi,,yg paragraf deduktif itu klimat utma ny bkan mrupakan klimat,,krena tdk ad unsur subjek dan predikat nya,,dan untuk mnduduki frase itu blm bsa d ktakan bnar,,trima ksih

  34. thanks ya, the best contoh

  35. * THANKs yaah

  36. terimah kasih Bnyak…
    Coalx bermanfaat bmgett..

  37. thx sanga berguna nih hehehe

  38. thx sangat berguna nih heheheheh

  39. Thanks bro


Comments RSS TrackBack Identifier URI

Leave a reply to Niea SelalutersenyumbuadQamu Cancel reply